Wonderful Sail Anambas to Natuna 2017 Diikuti 28 Kapal Yacht Mancanegara

  • Bagikan
Tarifnya parkir yacht Negeri Singa Putih sebesar rata-rata SGD 1.500 per yacht, ingin buru-buru digeser ke Indonesia. Begitu juga dengan biaya perawatan dan ongkos kebutuhan hidup yachter dan awak kapal sehari-hari. “Kalau mereka sudah terbius ke Indonesia, saya ingin lenght of stay-nya akan sangat panjang. Wisata bahari kita kelas dunia semua. Sea zone, coastal zone dan under waternya banyak yang masuk top 3, bahkan terbaik dunia,” ungkap Menpar Arief Yahya.(*)
Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan