Ini Temuan Sementara Pansus Angket KPK

  • Bagikan
Anggota Komisi XI DPR Mukhamad Misbakhun
Sejumlah kasus terkait unsur pimpinan, mantan pimpinan, penyidik, penuntut umum KPK yang menjadi pemberitaan di publik seperti laporan Niko Panji Tirtayasa di Bareskrim Polri, penyiraman penyidik Novel Baswedan, kematian Johannes Marliem, rekaman kesaksian Miryam S Haryani, pertemuan Komisi III DPR dengan penyidik KPK kiranya Komisi III DPR dapat segera mengundang pihak KPK dan Polri dalam melaksanakan fungsi pengawasan. “Agar tidak terjadi polemik yang tidak berkesudahan,” tuntas anggota Komisi XI DPR itu. (Fajar/jpnn)
Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan