Ustad Abdul Somad Menyebutnya Artis Pesek dan Jelek, Rina Nose Curhat di Instagram

Hujungnya, pada November 2017 ini, Rina Nose putuskan melepas jilbab. Alasan melepas jilbab bagi Rina, kini masi menjadi rahasia untuknya dan keluarga.
Banyak spekulasi muncul di kalangan warga net, jika Rina Nose telah murtad dari Islam, namun rumor tersebut telah dibantahkannya. Rina akui, hingga saat ini dirinya masih beragama Islam. (dal/fajar)