Marsha Timothy Beber Pengalaman Pakai Kostum Seberat 10 Kg

Selain mereka, ada juga penampilan dari beberapa karakter yang memang belum pernah dirilis secara resmi. Di antaranya, Bidadari Angin Timur (Marsha Timothy), Sinto Gendeng (Ruth Marini), Raja Kamandaka (Dwi Sasono), Permaisuri (Marcella Zalianty), Werku Alit (Lukman Sardi), Kalasrenggi (Rifnu Wikana), Bajak Laut Bagaspati (Cecep Arif Rahman), Kakek Segala Ayu (Yayu Unru), Rara Murni (Aghniny Haque), serta Pangeran (Yusuf Mahardika).
Film Wiro Sableng diadaptasi dari buku legendaris karya Bastian Tito. Disutradarai oleh Angga Dwimas Sasonggo, film tersebut tayang mulai Agustus 2018 mendatang. (ded/jpc)