Berbagai pemeriksaan akan dibutuhkan saat terdapat kecurigaan kanker usus seperti yang dialami istri Ustaz Maulana. Pemeriksaan bisa berupa cek darah hingga radiologi, terutama kolonoskopi. Metode kolonoskopi merupakan cara pemeriksaan kondisi usus besar dengan cara memasukkan kamera kecil melalui anus. (klikdokter/jpnn)
Kenali 8 Gejala Kanker Usus

Komentar