“Kami bangga dengan pencapaian kami, sudah terlalu lama sejak klub berada pada tahap ini. Kami seharusnya mengambil peluang kami lebih awal hari ini, sebelum drama di menit-menit terakhir. Saya seharusnya mencetak gol sebelum diganti. Kami sangat senang. Liga Champions UEFA adalah kompetisi di mana Anda harus memberikan segalanya; jika tidak, Anda tidak memenuhi syarat," tandasnya. (amr)
Lazio Menunggu 21 Tahun untuk Lolos 16 Besar, Inzaghi: Kami Bangga
