FAJAR.CO.ID, MADRID—Duo Madrid untuk sementara menguasai klasemen La Liga Spanyol. Sama-sama mengoleksi 29 poin, Atletico Madrid dan Real Madrid memimpin klasemen dengan keunggulan tiga angka di atas Real Sociedad.
Selengkapnya, berikut klasemen dan top skor sementara La Liga seperti dikutip dari Whoschored:
Klasemen La Liga
Atletico 12 29
Real Madrid 14 29
Real Sociedad 15 26
Villareal 14 25
Barcelona 13 21
Granada 13 21
Sevilla 12 20
Celta Vigo 14 19
Cadiz 14 18
Atletico Bilbao 14 17
Getafe 13 16
Real Betis 14 16
Valencia 14 15
Eibar 14 15
Levante 13 14
Elche 12 14
Alaves 14 14
Valladolid 14 14
SD Huesca 14 11
Osasuna 13 11
Top skor
8 gol: Gerard Moreno (Villareal)
7 gol: Mikel Oyarzabal (Real Sociedad), Iago Aspas (Celta Vigo), Luis Suarez (Atletico Madrid), Karim Benzema (Real Madrid)
6 gol: Lionel Messi (Barcelona)
5 gol: Joao Felix (Atletico Madrid), Paco Alcacer (Villareal), Carlos Soler (Valencia). (amr)
Komentar