FAJAR.CO.ID, LONDON—Premier League sudah menyelesaikan pekan ke-20 hari ini. Manchester City untuk sementara masih memimpin klasemen dengan poin 41. Mereka unggul satu poin di atas Manchester United dengan satu laga lebih sedikit.
Untuk top skor, Mohamed Salah sejauh ini masih menjadi pemain tersubur dengan 13 gol. Selengkapnya, berikut klasemen dan top skor sementara Premier League:
Klasemen
Man City 19 41
Man United 20 40
Leicester 20 39
Liverpool 20 37
West Ham 20 35
Tottenham 19 33
Everton 18 33
Chelsea 20 30
Arsenal 20 30
Aston Villa 18 29