“Mereka harus menang juga untuk lolos. Kami berdua membutuhkan gol untuk lolos. Kami ingin mencapai final dan tentu saja kami ingin memenangkan trofi untuk klub ini dan ini adalah kesempatan berikutnya yang kami miliki,” ujarnya.
“Kami akan pergi dengan semua yang kami miliki, semoga dengan kepercayaan diri yang kami miliki di depan gawang kami akan menyebabkan masalah pada Arsenal, yang kami tahu kami bisa. Tapi kami juga harus bagus dalam bertahan. Kami perlu melakukan itu pada hari Kamis (Jumat) jika kami ingin pergi ke Wembley,” tandasnya. (amr)
Prakiraan Pemain
Arsenal (4-4-2): Ramsdale; Chambers, Holding, Gabriel, Tierney; Saka, White, Lokonga, Martinelli; Nketiah, Lacazette
Liverpool (4-3-3): Alisson; Alexander-Arnold, Matip, Van Dijk, Robertson; Henderson, Fabinho, Jones; Minamino, Firmino, Jota
Head to head
13/01/22 Liverpool 0-0 Arsenal
20/11/21 Liverpool 4-0 Arsenal
03/04/21 Arsenal 0-3 Liverpool
01/10/20 Liverpool 0-0 Arsenal
28/09/20 Liverpool 3-1 Arsenal
29/08/20 Arsenal 1-1 Liverpool
Lima pertandingan terakhir Arsenal
13/01/22 Liverpool 0-0 Arsenal
09/01/22 Nottingham Forest 1-0 Arsenal
01/01/22 Arsenal 1-2 Manchester City
26/12/21 Norwich 0-5 Arsenal
21/12/21 Arsenal 5-1 Sunderland
Lima pertandingan terakhir Liverpool
16/01/22 Liverpool 3-0 Brentford
13/01/22 Liverpool 0-0 Arsenal