Kelima, Polda Jajaran diminta melakukan pengawasan secara ketat terhadap penjualan minyak goreng curah di atas HET. Termasuk, praktik penetapan harga atau (price fixing) yang membuat harga di atas HET. (jpc/fajar)
Lima Perintah Terbaru Kapolri soal Minyak Goreng, Nyali Mafia Dipastikan Ciut
