Sebelumnya, nama Anies Baswedan kerap dikait-kaitkan dan disebut-sebut besar kemungkinan menjadi salah satu kandidat capres 2024 yang diunsung Partai Nasdem.
Bahkan, DPW Partai Nasdem Jabar juga sudah terang-terangan akan mengusulkan Anies Baswedan sebagai capres di Rakernas mendatang.
Alasannya, Anies Baswedan dianggap cukup dekat dengan masyarakat Jawa Barat dan menjadi salah satu sosok yang terlibat dalam sejarah lahirnya Partai Nasdem. (ruh/pojoksatu)