Bertemu PPI Jerman, Ini Pesan AHY kepada Mahasiswa

  • Bagikan
Direktur Eksekutif The Yudhoyono Institute (TYI) yang juga Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mendorong para mahasiswa Indonesia yang sedang studi di luar negeri untuk menjadi patriot-patriot bangsa di tingkat global. (ISTIMEWA)

Saat ditanya soal mempertahankan motivasi, AHY mengingatkan soal motivasi yang harus dicari dan dibentuk, salah satunya dengan disiplin.

Sementara itu, para mahasiswa dan mahasiswi ini mengucapkan terima kasih karena menyempatkan diri bertemu ditengah-tengah jadwal yang padat. “Mas AHY ini tokoh muda yang humble (rendah hati),” puji Taqi, Ketua PPI Jerman yang sedang menempuh pendidikan dalam teknik rekayasa transportasi. (jpg/fajar)

Disclaimer: Artikel ini merupakan kerjasama antara FAJAR.CO.ID dengan JAWAPOS.COM. Segala hal yang terkait dengan artikel ini adalah sepenuhnya menjadi tanggung jawab dari JAWAPOS.COM.
Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan