Berkat kerja keras kedua Menteri tersebut, sejumlah penghargaan internasional yang sudah diraih.
Seperti, penghargaan 'Agen Perubahan' dari United Nations Entity for Gender Equality and the Empowerment of Women (UN Women) oleh Retno LP Marsudi dan Penghargaan Menteri Terbaik di Dunia (Best Minister in the World Award) di World Government Summit oleh Sri Mulyani.(Erfyansyah/fajar)