Pemilu Sistem Proporsional Tertutup, Itok Wicaksono Sebut Politik Uang di Internal Parpol Sulit Terendus

  • Bagikan
ILUSTRASI PEMILU FILIPINA (Pixabay)

Namun, tantangan kader parpol juga sangat berat karena banyaknya kader parpol instan dan kutu loncat bagi politikus yang memiliki popularitas.

"Masing-masing memang memiliki keuntungan dan kelemahan, baik proporsional terbuka maupun tertutup. Namun, semuanya tetap berpotensi rawan politik uang," tutur mantan Komisioner KPU Jember itu. (ant/jpnn/fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan