"Tunggu ya satu bulan ke depan nanti kami umumkan siapa calonnya intinya dia punya program dan gagasan ke depan untuk kemajuan Indonesia," kata Immanuel.
Terakhir, Immanuel memastikan tidak ada problematika apapun dengan Ganjar Pranowo hingga saat ini. Ia pun mengaku sudah mengabarkan ke Ganjar terkait pembubaran ini.
"Saya sudah sampaikan lewat pesan whatsApp, saya tidak ada masalah dengan Ganjar," katanya. (Pram/Fajar)