Legoland Malaysia Bidik Wisatawan Indonesia

  • Bagikan
Legoland Malaysia

Lagoland Malaysia Resort terdiri dari Legoland Theme Park, Legoland Waterpark, Sea Life Aquarium, dan Legoland Hotel yang keempatnya menyatu dalam satu kawasan di negara bagian Johor.

Rangkaian atraksi dan aktivitas terbaru Legoland Malaysia Resort pada 2023, di antaranya peluncuran "miniland" dengan  replika balok dari landmark-landmark terkenal di seluruh dunia, "water park splash carnival", "brick-or-treat monsters party", new 4D movie, dan "brick-tacular holidays" yang akan menghadirkan Pohon Natal Lego Duplo tertinggi di Asia Tenggara. (Pram/Fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan