PSM Makassar Kembali Lakukan Latihan Jelang Hadapi PSIS Semarang, Tujuh Pemain Absen

  • Bagikan
suasana latihan PSM Makassar

Laga ini sendiri sudah tidak berpengaruh untuk PSM Makassar. Pasalnya mereka sudah mengunci gelar juara Liga 1 di pekan sebelumnya ketika menghadapi Madura United.

Berikut daftar pemain yang hadir dalam sesi latihan tim PSM Makassar, Senin 1 April 2023.

Kiper

Reza Arya Pratama

Harlan Suardi 

M Ardiansyah

Raka Octa Bernanda

Pemain

Ahmad Rusadi 

Yuran Fernandes

Erwin Gutawa 

Safruddin Tahar

Samuel Simanjuntak

Agung Mannan

Edgard Amping

Adil Nur Bangsawan

Ananda Raehan

Rasyid Bakri

Akbar Tanjung

Wiljan Pluim

Muhammad Dzaky Asraf 

M Arfan

Rizky Eka

Kenzo Nambu

Victor Dethan

Everton Nascimento

Donald Bissa

Ricky Pratama

Mufli Hidayat

Pemain yang absen:

Rivki Mokodompit 

Yakob Sayuri

Yance Sayuri 

Ramadhan Sananta

Dallen Doke 

Bryan Cesar 

Ibnul Mubarak 

(Erfyansyah/fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan