Kereta Api Sulsel Tersandung Korupsi, Gubernur Andi Sudirman: Ini PSN, Pokoknya Jalan Terus

  • Bagikan
Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman saat mendampingi Menteri Perhubungan Budi Karya meresmikan Pengoperasian Prasarana dan Sarana Perkeretaapian Makassar - Parepare di Depo Kereta Api Balai Pengelola Kereta Api Sulsel, Jum'at (2/12/2022).(DOK. Humas Sulsel)

”Koordinasi kami dengan Kemenhub belum ada, nanti itu secara kelembagaan. Kalau secara personal, saya berharap ini harus dituntaskan,” bebernya.

Apalagi, secara perencanaan, proyek-proyek strategis nasional yang dicanangkan pemerintah sudah benar. Hanya saja, dalam proses pelaksanaan, kerap ada oknum yang menyalahgunakan kewenangan. Mereka ini yang harus diawasi.

"Yang salah, kan, diproses. Yang tidak salah, ya, silakan lanjut. Ini, kan, oknum, bukan lembaganya,” terangnya.(wid/zuk/fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan