Usai Yusak Pakage Tertangkap, KKB Papua Serahkan Senjata Api Ilegal ke Prajurit TNI, Berikut Jenisnya

  • Bagikan
Empat pucuk senpi jenis Mouser beserta tiga butir amunisi kaliber 7,62 mm diserahkan kepada Satuan tugas pengamanan perbatasan RI-Papua Nugini (PNG) Yonif 132/BS. Foto: Antara

Prajurit Yonif 132/BS juga menangkap anggota KKB Yusak Pakage yang hendak masuk ke wilayah PNG, menggagalkan peredaran dan penyelundupan ganja hingga mencapai 34,5 kilogram, menggagalkan penyelundupan amunisi oleh wn Papua Nugini, menerima penyerahan 28 butir munisi kaliber 5,56 mm dan menggagalkan penyelundupan BBM solar subsidi sebanyak 3,4 ton.

“Berbagai kegiatan pembinaan teritorial dilakukan mendapat simpati dari simpatisan KKB sehingga menyerahkan senjata api beserta amunisi kepada tim khusus Bima Sakti, " papar Wadan Yonif 132/BS Mayor Inf Zulfikar. (Jpg/fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan