Pasangan AMIN Komitmen Setarakan Pembangunan Wilayah Daratan dan Kepulauan

  • Bagikan
Pasangan Calon Presiden dari Partai Nasdem dan PKB Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (AMIN) saat melakukan safari politik dan memperingati maulid Nabi Muhammad SAW di Ponpes Ar-Raudah Batuan, Kabupaten Sumenep. Jumat (29/9/2023). (Slamet Hidayat)

Sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum (UU Pemilu), pasangan calon presiden dan wakil presiden diusulkan oleh partai politik atau gabungan partai politik peserta pemilu yang memenuhi persyaratan perolehan kursi paling sedikit 20 persen dari jumlah kursi DPR atau memperoleh 25 persen dari suara sah secara nasional pada pemilu anggota DPR sebelumnya.

Saat ini, terdapat 575 kursi di parlemen sehingga pasangan calon presiden dan wakil presiden pada Pilpres 2024 harus memiliki dukungan minimal 115 kursi di DPR RI. Bisa juga, pasangan calon diusung oleh parpol atau gabungan parpol peserta Pemilu 2019 dengan total perolehan suara sah minimal 34.992.703 suara. (antara/fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan