Sudah Ada Korban Tewas, BPBD Makassar Minta Warga Tidak Beraktivitas di Laut

  • Bagikan
Ilustrasi cuaca ekstrem. Foto: Ricardo/JPNN.com

Jika ingin beraktivitas di luar rumah, Hendra meminta masyarakat terus memantau kondisi ter update Kota Makassar. Agar mengetahui bagaimana cuaca dan kondisi di luar rumah.

"Kepada masyarakat saat ini tetap waspada terhadap perkembangan cuaca, kita pantau juga cennel resmi pemerintah, seperti BMKG, termasuk juga media sosial dari BPBD kota makassar, sehingga kita bisa tahu kondisi kota makassar pada saat ini dengan informasi yang betul," tandasnya. (Arya/Fajar) 

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan