Kepolisian Minta Data Nama Lengkap Petugas KPPS hingga Nomor Ponsel

  • Bagikan
etua Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) yang didampingi anggotanya di wilayah Kecamatan Cempaka Putih melakukan setting packing logistik pemilihan umum (Pemilu) 2024 di GOR Cempaka Putih, Jakarta, Selasa (6/2/2024). (FEDRIK TARIGAN/ JAWA POS)

"Koordinasi antara personel PAM TPS dan KPPS itu sangat penting, sehingga apabila ada hal-hal yang perlu dimitigasi dapat diselesaikan secara bersama-sama," kata Aldi.

"Contoh, misalnya lokasi TPS yang rawan bencana, hal ini perlu dikoordinasikan mitigasinya," pungkasnya. (*)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan