Usai Robby Purba, Marlene Hariman MUA yang Viralkan Video Satpam Pukul Anjing, Minta Maaf

  • Bagikan
Makeup Artist (MUA), Marlene Hariman

“Semoga temen2 dapat memaafkan dengan apa yg terjadi, aku sungguh khilaf Kejadian ini memberikan banyak pelajaran untuk aku supaya lebih peka dan bijaksana dalam bertindak dan mengambil keputusan,” imbuhnya.

Marlene lantas berjanji akan memberikan bantuan kepada Nasarius yang telah kehilangan pekerjaan karena video tersebut.

“Dan untuk Pak Nasarius, aku akan bertanggung jawab dan siap memberikan bantuan untuk Pak Nasarius ke depannya,” pungkasnya. (Elva/Fajar).

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan