Atasi Banjir, Ridwan Kamil Berniat Perbanyak Sumur Resapan Era Anies Baswedan

  • Bagikan
Mantan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil

Setidaknya, menurut Yayat, Pj Gubernur bisa menghentikan program-program yang dianggap tidak punya efektivitas yang baik dalam menangani banjir di Jakarta. Dengan begitu, gubernur berikutnya akan terbantu untuk segera membangun program baru yang lebih baik untuk atasi banjir.

"Jadi supaya tidak menjadi beban bagi gubernur selanjutnya, lebih bagus mengevaluasi. Jadi tugas PJ gubenur adalah melakukan evaluasi apa yang dilakukan," tegasnya. (fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan