Nurdin Halid Dilantik sebagai Wakil Ketua Umum Kadin
Pelantikan kepengurusan baru ini akan menjadi awal yang penting dalam mendorong akselerasi ekonomi, dengan memperkuat kolaborasi antara sektor besar dan sektor kerakyatan yang menjadi fondasi ekonomi Indonesia.