Penerimaan Pajak Daerah Kota Makassar Capai Rp1,3 Triliun, Danny Pomanto: The Real Prestasi Sebuah Pemerintahan

  • Bagikan
IST

Lebih lanjut, Firman Pagarra, mengatakan bahwa penghargaan bagi pengelola dan wajib pajak berprestasi adalah wujud apresiasi pemerintah kota atas kontribusinya terhadap pembangunan daerah melalui pembayaran pajak.

"Kegiatan ini juga sebagai bentuk motivasi dan kampanye, ajakan kepada wajib pajak untuk mempertahankan dan meningkatkan kepatuhan pajaknya untuk berkontribusi dalam pembangunan daerah," tutupnya. (Arya/Adv/Fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan