Rusia Bombardir Kharkiv dengan Pesawat Tanpa Awak

  • Bagikan
Pesawat tanpa awak

Empat orang tewas dan lebih dari 50 orang terluka saat rumah dan blok apartemen diserang pada malam hari dan bom berpemandu dijatuhkan di kota itu pada Sabtu lalu. Ukraina juga telah meningkatkan serangan pesawat nirawaknya terhadap Rusia, yang menargetkan produksi dan pangkalan militer. (Pram/Fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan