Eks Relawan Ganjar Pranowo: DPR Tidak Perlu Takut Baca Surat Pemakzulan Gibran

  • Bagikan
Eks relawan Ganjar Pranowo, Palti Hutabarat -- X

Ia mengklaim, hingga kini surat tersebut masih berada di Sekretariat Jenderal DPR RI dan belum sampai ke meja pimpinan.

"Surat belum kita terima karena baru hari Selasa (minggu lalu) dibuka masa sidangnya, masih banyak surat yang menumpuk,” kata Puan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (1/7/2025).

Merespons hal ini, Mantan Sekretaris Kementerian BUMN, Muhammad Said Didu memberikan sindiran menohok lewat cuitan di akun media sosial X pribadinya.

“Saat rakyat ingin bersihkan dan luruskan kesalahan bangsa lewat pemakzulan Gibran, justru Partai, Parlemen, dan tokoh hanya menjadikan sebagai musik untuk main poco-poco,” sebutnya. (Muhsin/fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan