Anak Buah John Kei Menyerahkan Diri, Takut Keselamatan Keluarga Jabodetabek7 bulan FAJAR.CO.ID, DEPOK — Salah seorang anak buah John Kei, berinisial SR, mendadak menyerahkan diri ke Polres Metro Depok, Rabu (24/6) dini hari WIB.