Preview Belgia vs Rusia: Panggung Duo Hazard

Ini akan menjadi pertemuan keenam kedua negara di kancah internasional. Rusia yang akan mengandalkan pemain-pemain seperti Alexander Golovin, Roman Zobnin, duo Miranchuk, Alexei Ionov, Denis Cheryshev, Artem Dzyuba, Fyodor Smolov, dan Fyodor Chalov sejauh ini belum pernah mengalahkan Belgia. Hasil terbaik mereka adalah imbang dua kali. (amr)
Prakiraan Pemain
Belgia (3-4-2-1): Courtois; Denayer, Alderweireld, Vertonghen; Miller, Tielemans, Dendoncker, Castagne; E. Hazard, T. Hazard; Batshuayi
Rusia (4-2-3-1): Lunev; Nababkin, Dzhikiya, Kudryashov, Fernandes; Gazinsky, Kuzyaev; Ionov, Miranchuk, Cheryshev; Dzyuba
Head to head
28/03/17 Rusia 3-3 Belgia
22/06/14 Belgia 1-0 Rusia
17/11/10 Rusia 0-2 Belgia
14/06/02 Belgia 3-2 Rusia
24/04/96 Belgia 0-0 Rusia
Lima pertandingan terakhir Belgia
19/11/18 Swiss 5-2 Belgia
16/11/18 Belgia 2-0 Islandia
17/10/18 Belgia 1-1 Belanda
13/10/18 Belgia 2-1 Swiss
12/09/18 Islandia 0-3 Belgia
Lima pertandingan terakhir Rusia
21/11/18 Swedia 2-0 Rusia
16/11/18 Jerman 3-0 Rusia
15/10/18 Rusia 2-0 Turki
12/10/18 Rusia 0-0 Swedia
11/09/18 Rusia 5-1 Republik Ceko
STATISTIK HAZARD
Timnas Belgia
Main: 98
Gol: 27
STATISTIK HAZARD DI PREMIER LEAGUE MUSIM INI
Main: 26 (3)
Menit bermain: 2.334 menit
Gol: 13
Assist: 11
Kartu kuning: 2
Kartu merah: 0
Tembakan per laga: 2,6
Akurasi passing: 82,9 %
Man of the match: 11