Pandemi Corona, BPS Sulsel: Hunian di Hotel Bintang 4 Turun Drastis

  • Bagikan

Sekedar diketahui pada klasifikasi hotel bintang 1 terjadi penurunan sebesar 19,79 poin, klasifikasi hotel bintang 2 sebesar 6,44 poin, klasifikasi hotel bintang 3 sebesar 11,10 poin, klasifikasi hotel bintang 4 sebesar 56,93 poin dan klasifikasi hotel bintang 5 sebebar 19,40 poin.

Sementara rata-rata lama menginap tamu asing dan domestik pada hotel klasifikasi bintang di Sulawesi Selatan selama April 2020 masing-masing adalah 6,71 hari dan 2,66 hari. (anti/fajar)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan