Selain itu, dapat memahami proses pembuatan karya kerajinan batik tulis dan batik ikat celup, dapat membuat karya kerajinan batik tulis dan batik ikat celup. seluruh peserta kegiatan pelatihan membatik ini sangat antusias mulai dari penyampaian teori membatik, prkatik membatik hingga akhir kegiatan ini.
Nur Ita Maryam Dg Cora salah seorang peserta kegiatan yang berasal dari PKK Dusun Batu Menteng ,mengatakan, kegiatan semacam ini belum pernah mereka dapatkan. (rls)