"Kemarin, Komite Darurat bertemu untuk ke-15 kalinya dan merekomendasikan kepada saya agar saya menyatakan berakhirnya darurat kesehatan masyarakat yang menjadi perhatian internasional. Saya menerima saran itu. Oleh karena itu dengan harapan besar saya menyatakan Covid-19 berakhir sebagai darurat kesehatan global," tegas Dr Tedros. (JPC)
WHO Cabut Status Pandemi, Jubir Kemenkes Ucapkan Terimakasih Kepada Tenaga Medis dan Kesehatan yang Sudah Berjuang
