PPIR dan Tim Aksi Politik Sulsel Gelar Tasyakuran dan Buka Puasa, Andi Geerhan Lantara Sampaikan Pesan Ini

  • Bagikan

Lebih lanjut ia juga meminta para relawan untuk mengawal kepemimpinan Nasional kedepan, agar benar-benar apa yang ingin di capai bisa dirasakan oleh masyarakat luas.

"Mari kita berfikir bersama memberikan sumbangsi pemifikiran apa dan mari kita kawal, karena banyak orang sekarang merasa khawatir kalau Indonesia ini baik dan banyak pula yang tidak suka, Sebagai contoh suara Pak Prabowo dipotong-potong, suaranya di edit seakan Pak Prabowo dan seolah-olah melegalkan segala cara-cara yang tidak betul , itulah yang akan di hadapi bangsa ini kedepan."

"Pemerataan pembangunan perlu, tetapi lebih perlu lagi dirasakan manfaatnya oleh seluruh bangsa ini, hasil-hasil pembangunan jangan dirasakan oleh kelompok, kalau tidak ada pengusaha apa yang mau diusahakan, apa yang akan mau di bagi kepada masyarakat Indonesia, kalau semua orang hanya pintar mencaci siapa yang mau bekerja, dengan demikian kelompok ini mari kita satukan dalam wadah Prabu Phinisi dan Insya Allah kalau wadah ini sudah terbentuk, biar Pak William Tanta yang bawa ke pusat, karena Pak Willi panggilan akrabnya lebih dekat dengan pusat," sambungnya.

Acara buka bersama dan Tasyukuran ditandai dengan pemotongan tumpeng yang dilakukan oleh Bapak Letjend TNI Purn H.A.Gerrhan Lantara yang di dampingi Bapak Mayjen TNI Purn Dr.Marga Taufiq, SH,MH, Bapak William Tanta dan Bapak Agus Arifin Nu’mang. (*)

Dapatkan berita terupdate dari FAJAR di:
  • Bagikan